Sering Mengigau? Cari Tahu Penyebab dan Cara Menghilangkannya
6 Tahun yang lalu - Mengigau atau berbicara saat tidur memang sering terjadi pada kita, baik itu anak-anak maupun orang dewasa.
Anak-Anak di Sikka Harus berjalan 3 – 4 km untuk Mengambil Air Bersih
6 Tahun yang lalu - Teman-teman kita di Sikka, Nusa Tenggara Timur, kesulitan untuk mendapatkan air bersih. Apa yang dapat kita lakukan untuk mereka, ya?
Buah Pir Sangat Baik Dikonsumsi Anak-Anak, Ini Dia Alasannya
6 Tahun yang lalu - Apakah teman-teman suka makan buah pir? Buah pir ternyata sangat baik dikonsumsi anak-anak karena kaya akan kandungan vitamin C dan nutrisi lainnya.
Katapel, Alat Sederhana yang Bisa Menjadi Senjata Berbahaya Bagi Musuh
6 Tahun yang lalu - Saat ini, katapel digunakan sebagai mainan anak-anak. Peluru katapel biasanya diganti dengan biji buah-buahan yang berukuran sedang.
Wow, Monster Buatan Anak-anak Ini Digambar Ulang Menjadi Lebih Hidup!
6 Tahun yang lalu - Saat ada banyak anak-anak yang mengiriminya berbagai gambar monster, kak Aaron pun ingin merayakan imajinasi anak-anak yang luar biasa itu.
Polisi Ini Pakai Kostum Superhero Saat Kunjungi Anak-anak yang Sakit
6 Tahun yang lalu - Seorang polisi asal Fort Worth, Texas, bernama Damon Cole memakai kostum superhero saat mengunjungi anak-anak yang sakit.
5 Fakta Menarik Permen Kapas, si Lembut Merah Muda yang Manis dan Enak
6 Tahun yang lalu - Anak-anak seusia kita biasanya suka gulali atau permen kapas. Warnanya merah muda, rasanya manis, dan kalau dimakan langsung hilang di mulut.
Dulu Digunakan untuk Ritual, Begini Sejarah Boneka Menjadi Mainan
6 Tahun yang lalu - Boneka identik dengan mainan anak-anak perempuan. Ternyata boneka sudah ada sejak 3000 tahun Sebelum Masehi.
Apakah Sereal Sehat bagi Anak-Anak Seperti Kita?
6 Tahun yang lalu - Sarapan dengan sereal juga bisa Membuat perut kenyang. Namun, ada satu pertanyaan, sebenarnya sarapan serelah itu sehat atau tidak bagi anak-anak?
Teman Kita di Kabupaten Sikka Masih Banyak yang Kekurangan Air
6 Tahun yang lalu - Tidak semua anak Indonesia bisa mendapat air semudah kita. Anak-anak di Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur misalnya.
Robolego, Tempat Seru untuk Belajar Coding untuk Anak-Anak
6 Tahun yang lalu - Pernahkah teman-teman berkeinginan untuk membuat aplikasi seperti itu sendiri? Kalau pernah, cobalah untuk belajar coding.
Kangen Harry Potter? Ketahui Fakta Seputar Harry Potter, Yuk!
6 Tahun yang lalu - Harry Potter adalah sebuah novel dan film yang muncul beberapa tahun lalu. Anak-anak dan orang dewasa banyak yang suka Harry Potter.
Terlalu Banyak Makan Makanan Manis Membuat Kita Lebih Aktif, Benarkah?
6 Tahun yang lalu - Terlalu banyak makan makanan manis bisa membuat kita menjadi sangat aktif, terutama anak-anak seusia kita.
Teman-teman Ingin Punya Tubuh Tinggi? Ayo, Lakukan Tiga Hal Ini
6 Tahun yang lalu - Tiga hal ini bisa membantu pertumbuhan tinggi badan anak-anak yang masih dalam masa pertumbuhan seperti kita.
Jambore Kreativitas Generasi Z: Hentikan Kekerasan Terhadap Anak
6 Tahun yang lalu - Menurut kebanyakan orang dewasa, anak-anak generasi kita, generasi Z, sukanya hanya bermain. Benarkah seperti itu?
Anak-Anak Tidak Disarankan Minum Jus Buah Kotak, Apa Sebanya?
6 Tahun yang lalu - Jus buah kotak memang mengandung serat dan vitamin, tapi ternyata juga bisa merusak gigi. Maka itu, kita tidak boleh mengonsumsinya secara berlebihan.
Tahun Depan, Museum Permen Pertama di Dunia Akan Dibuka di New York
6 Tahun yang lalu - Permen merupakan camilan manis yang banyak disukai oleh anak-anak seusia kita. Tahun 2019 nanti akan dibuka museum permen pertama di dunia.
Bermain, Bernyanyi, dan Nonton Bareng Presiden di Istana
6 Tahun yang lalu - Hari Jumat tanggal 20 Juli 2018 yang lalu, ratusan anak Indonesia mendapat kesempatan untuk bermain di halaman Istana Merdeka yang luas. Setelah itu Presiden Jokowi dan Ibu Iriana mengajak anak-anak itu nonton film bareng di Istana Negara.