
Antariksa
Galaksi Arp 188, Bentuknya Mirip Kecebong
7 Tahun yang lalu - Galaksi ini memiliki ekor. Sekilas bentuknya mirip kecebong. Galaksi bernama Arp 188 ini kemudian lebih dikenal sebagai Galaksi Kecebong atau Tadpole Galaxy.