
Serba Serbi
Kenalan dengan Kak Angela July, Vokalis-Harpis Pertama di Indonesia
6 Tahun yang lalu - Harpa adalah salah satu alat musik petik yang memiliki suara indah. Yuk, kita kenalan dengan Kak Angela July, vokalis-harpis pertama di Indonesia!