Bobo.id – Belakangan, cuaca sedang tidak menentu. Badan jadi suka demam.
Saat demam, tubuh kita terasa tak nyaman, napas pun terasa panas.
Namun, dibalik rasa tidak nyaman itu, ada manfaat kecil dari demam.
Interlukin
Demam terjadi saat sel darah putih mengeluarkan interlukin.
Interlukin adalah zat kimia yang bertugas menyingkirkan bakteri.
BACA JUGA: Bolehkah Kita Berolahraga Saat Sakit?
Jadi, saat tubuh demam, tandanya ada bakteri yang masuk ke tubuh.
Supaya bakteri itu tidak menyebar, interlukin pun dikeluarkan.
Saat dikeluarkan, interlukin akan menyingkirkan para bakteri.
Mengusir Bakteri
Bakteri suka dengan suhu tubuh normal kita.
Bisa Mengisi Waktu Liburan, Playground Berbasis Sains Interaktif Hadir di Indonesia!
Penulis | : | willa widiana |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR