Saat itu, atmosfer Bumi membelokkan gelombang cahaya merah ke sekeliling Bumi.
Jadi, cahaya merah yang kita lihat berasal dari bulan adalah gabungan cahaya dari setiap cahaya matahari terbit dan matahari terbenam di Bumi.
Fenomena ini dijelaskan oleh John William Strutt atau Lord Rayleigh. Beliau menjelaskan warna cahaya matahari yang berbeda-beda berinteraksi dengan atmosfer Bumi.
Apa rahasia cahaya matahari yang berbeda-beda warna?
Kamu bisa mengetahui lebih dalam lagi tentang warna cahaya matahari dengan membaca artikel di bawah ini, ya!
Baca Juga : Rahasia di Balik Indahnya Matahari Terbenam yang Berwarna Oranye
Ingin tahu tentang fenomena Super Blood Wolf Moon di bulan Januari 2019 lalu?
Lihat video ini, yuk!