Pizza ala Hawaii Tidak Diciptakan di Hawaii, lo! Cari Tahu Sejarahnya!

By Avisena Ashari, Selasa, 12 Februari 2019 | 16:19 WIB
Pizza ala Hawaii yang memiliki topping irisan buah nanas. (Janine)

Kemudian, Sam Panopoulos melanjutkan perjalanannya ke Kanada.

Ia pun sampai di sebuah kota kecil bernama Chatham, di provinsi Ontario, Kanada.

Sam dan saudaranya membuka sebuah restoran, teman-teman. Restoran ini dinamakan 'Satellite'.

Namun ia tidak serta menciptakan pizza ala Hawaii, nih.

Nah, supaya berbeda dari restoran lainnya, Sam dan dua saudaranya menyajikan hidangan Tiongkok.

Hidangan khas Tiongkok memang populer di benua Amerika bagian utara, termasuk di Kanada.

Selain hidangan khas Tiongkok, restauran Satellite juga menyajikan burger, hidangan Spanyol, makanan tradisional Yunani dan akhirnya mereka menyajikan pizza.

Ide Membuat Pizza ala Hawaii

Di Amerika Serikat, pizza mulai dikenal sekitar tahun 1950-an.

Baca Juga : Mengenal Sorbet, Jenis Es Krim Tertua yang Tidak Mengandung Susu