Apa yang Terjadi Kalau Kita ke Ruang Angkasa Tanpa Pakaian Astronaut?

By Avisena Ashari, Selasa, 5 Maret 2019 | 11:31 WIB
Astronaut harus mengenakan pakaian ruang angkasa saat melakukan spacewalking (NASA Johnson)

Sistem sirkulasi atau peredaran darah tetap berjalan meskipun di paru-paru sudah kehabisan oksigen.

Meski darah mengalir, otak kita tidak mendapatkan oksigen yang dibutuhkannya. Sekitar 15 detik berada tanpa pakaian astronaut di ruang angkasa, kita akan tidak sadarkan diri.

Sekitar dua menit kemudian, seluruh organ di tubuh akan menjadi tidak aktif karena tidak ada oksigen, teman-teman.

Dengan kata lain, berada di ruang angkasa tanpa pakaian astronaut akan membuat tubuh kita mengalami berbagai gangguan ekstrem yang menyebabkan kematian.

Karena itulah para astronaut harus mengenakan pakaian khusus yang bisa melindunginya dari situasi ekstrem tersebut, teman-teman.

Baca Juga : Wah, Ada Barbie Berprofesi Peneliti Alam Liar dan Ilmuwan Antariksa

Yuk, lihat video ini juga!