Bagaimana Kelelawar Buang Air Besar? Ini Penjelasannya #AkuBacaAkuTahu

By Sepdian Anindyajati, Sabtu, 16 Maret 2019 | 14:20 WIB
Kelelawar yang sedang menutup sayapnya. (Pixabay)

Namun, kaki kecil yang berselaput itu membuat kelelawar tidak dapat berdiri dengan baik.

Itulah sebabnya teman-teman selalu melihat kelelawar menjungkir.

Baca Juga : Ini Dia Perbedaan Pernapasan Hewan Vertebrata dan Invertebrata

Susunan tulang sayap kelelawar. (Widya Wiyata Pertama Anak-Anak: Ulah Binatang/Tira Pustaka Jakarta )

O iya, tahukah teman-teman, susunan tulang sayap kelelawar sama dengan susunan tulang tangan manusia, lo.

Bagaimana bisa, ya? Jadi sayap kelelawar kelelawar dan tangan manusia mempunyai jumlah jari yang sama.

Jari tangan manusia berjumlah lima, begitu juga dengan tulang sayap kelelawar.

 Baca Juga : Mungkinkah Hewan Ingat dengan Kakek dan Neneknya? #AkuBacaAkuTahu