Di tahun 2014, diperkirakan jumlah keledai balkan tinggal 500 - 1.000 ekor saja.
Karena nya, di tahun 1997, Slobodan Simić membuat cagar alam dan peternakan keledai balkan. Beliau lah yang membuat keju dari keledai balkan ini.
Awalnya, Slobodan hanya ingin membantu menyelamatkan spesies keledai ini. Dari tiga ekor keledai, di peternakan nya sekarang ada lebih dari 200 ekor keledai.
Wah, semoga peternakan ini jadi awal baik untuk meningkatkan populasi keledai balkan, ya!
Cari tahu keju-keju unik lain nya pada artikel terkait di bawah, yuk!
Baca Juga : Kisah Asal Mula Keju, Perjalanan Keju Ke Seluruh Dunia (Bagian 2)
Lihat video ini juga, yuk!