Di Jepang Ada Pulau Terpencil Hanya Bisa Dicapai dengan Helikopter

By Sepdian Anindyajati, Jumat, 10 Mei 2019 | 20:15 WIB
Pulau Aogashima. (Creative Commons)

Bobo.id – Siapa yang pernah berkunjung ke negeri sakura? Atau, ada di antara teman-teman yang bercita-cita bisa jalan-jalan ke Jepang?

Nah, pasti yang ada di dalam bayangan kita, Jepang adalah negara yang maju, masyarakatnya tinggal di perkotaan yang canggih dengan teknologi.

Baca Juga : Ada Kepulauan Seribu di Perbatasan Amerika Serikat dan Kanada

Namun, ternyata tidak semua masyarakat di Jepang tinggal di kota besar, lo.

Masih ada masyarakat yang justru memilih tinggal di sebuah pulau terpencil.

Namanya Pulau Aogashima. Kita cari tahu tentang pulau terpencil ini, yuk!

Baca Juga : Pulau Ini Ditinggal 1.000 Kelinci, Benarkah Kelinci Berkembang Biak dengan Sangat Cepat?