Dijuluki Sebagai Raja Sungai, Kenalan dengan Black Caiman, yuk!

By Sarah Nafisah, Sabtu, 11 Mei 2019 | 10:15 WIB
Black Caiman (wikimedia/Rigelus)

Pemangsa Terbesar di Lembah Amazon

Black caiman dapat tumbuh hingga 20 kaki panjangnya atau sekitar 6 meter.

Hewan yang satu ini merupakan pemangsa terbesar di lembah Amazon, lo!

Baca Juga : Sambil Menunggu Buka, Coba 4 Permainan Ini untuk Ngabuburit, yuk!

Dengan warna kulit yang berwarna hitam, hewan ini pandai menyamar dan berburu di malam hari.

Selain membantu menyamar, warna kulit caiman ini juga membantu menyerap panas.

Karena caiman memiliki ukuaran yang besar, hewan ini dijuluki sebagai Raja Sungai.

Baca Juga : Selain Kurma, Ini 5 Buah yang Bisa Jadi Menu Buka Puasa