Teknik pertama adalah mumi alami, yaitu mumifikasi yang dilakukan oleh alam.
Sejauh ini, sekitar 29 persen dari 282 mumi Chinchorro adalah hasil mumifikasi alam.
Teknik mumifikasi lainnya adalah mumi hitam, mumi merah, mantel lumpur, dan teknik perban.
Baca Juga: Mengapa Golongan Darah O Bisa Mendonorkan Darahnya ke Semua Orang?
Hal ini dikarenakan proses mumifikasi semakin kompleks seiring dengan berjalannya waktu.
Dukungan Iklim Kering
Salah satu alasan mengapa mumi bisa bertahan adalah iklim yang sangat kering dan tingkat salinitas tinggi dekat pantai.
Menurut penelitian, kondisi tersebut sangat sempurna untuk mengawetkan mumi.
Baca Juga: Apakah Mata Minus Bisa Sembuh dengan Makan Wortel? #AkuBacaAkuTahu