Sering Terlihat Mirip, Ini 3 Hal yang Diwariskan Orang Tua kepada Kita

By Cirana Merisa, Selasa, 11 Juni 2019 | 14:49 WIB
Orang tua mewarisi beberapa hal pada anaknya. (MaxPixel's contributors)

Oleh karena tubuh memiliki dua pasang kromosom berbeda dari ayah dan ibu, otomatis pasangan gennya juga tidak sama.

Sepasang gen tersebutlah yang nantinya bertanggung jawab terhadap pembentukan ciri atau tampilan fisik khas seseorang.

Akibatnya, anak pun memiliki ciri khas tertentu karena diturunkan dari orang tua.

Baca Juga: Lindungi Foto Profil, Ini 4 Fitur Baru WhatsApp yang Sedang Disiapkan

Itulah mengapa sebagian ciri fisik seorang anak biasanya mirip dengan ibu, sementara beberapa bagian tubuh lainnya menyerupai ayah.

Bahkan, bisa saja seorang anak lebih cenderung serupa dengan ayah atau ibunya saja karena DNA anak merupakan kombinasi dari kedua orang tuanya.

3. Tinggi Badan

Para peneliti meyakini bahwa sekitar 80 persen tinggi badan seorang anak dipengaruhi oleh faktor keturunan.

Baca Juga: Mengapa Kerokan dengan Bawang Merah Dipercaya Bisa Atasi Masuk Angin?