Banyak Tumbuh Liar
Bunga ini ditemukan tumbuh liar dan pada umumnya tumbuh berkelompok.
Tumbuhan yang berasal dari Hindia Barat dan Meksiko ini dapat ditemukan di daerah pasir yang kering pada ketinggian 10 hingga 250 meter di atas permukaan laut.
Di Indonesia, bunga pukul delapan ini banyak dijumpai tumbuh di daerah Jawa, Sumatera, dan Kalimantan.
O iya, meski banyak tumbuh secara liar, tanaman ini dikenal sebagai tanaman hias, tanaman pengendali hama, dan tanaman obat.
Baca Juga: Tempat Terakhir di Italia yang Menggunakan Api untuk Memotong Rambut