Melindungi Diri Seperti Cicak, Kenalan dengan Kadal Pantai, yuk!

By Sarah Nafisah, Sabtu, 29 Juni 2019 | 17:14 WIB
Kadal pantai atau Emoia atrocostata (Creative Commons/Bernard DUPONT)

Keunikan Emoia atrocostata

Kadal yang memiliki nama ilmiah Emoia atrocostata ini memiliki cara unik untuk memprtahankan diri dari serangan mangsa, lo!

Ketika ekor mereka digigit mangsa, mereka akan melepaskan ekor mereka.

Setelah ekor mereka putus, ekor tersebut akan tumbuh lagi hingga mencapai ukuran semula.

Baca Juga: Mengapa Ada Bunyi Gemeretak Saat Kita Menuangkan Air ke Dalam Gelas Berisi Es Batu?

Selain itu, jika ekor kadal digigt mangsa tetapi tidak putus dan hanya menimbulkan luka, maka pada luka tersebut akan tumbuh ekor yang baru lagi lo!

Wah, ekor kadalnya jadi bercabang, deh!

(Penulis: Felixia Amanda)

Baca Juga: 4 Rekomendasi Film Keluarga supaya Waktu Liburan Semakin Seru

#gridnetworkjuara

Tonton video ini, yuk!