Apakah Radang Gusi Bisa Menyerang Anak-Anak? #AkuBacaAkuTahu

By Sepdian Anindyajati, Kamis, 4 Juli 2019 | 12:01 WIB
karang gigi yang tidak dibersihkan membentuk radang gusi ()

Bobo.id – Siapa yang rajin menjaga kesehatan gigi dan mulut? 

Menjaga kesehatan gigi dan mulut memang sangat penting bagi kesehatan, lo.

Baca Juga: Pakai Kawat Gigi? Ini 4 Cara Merawat Gigi yang Menggunakan Kawat Gigi

Jika kita tidak rajin menggosok gigi dan kontrol ke dokter gigi setiap 6 bulan sekali, pastinya gigi kita tidak terawat dan banyak timbul penyakit.

Namun, apakah penyakit radang gusi juga bisa menyerang anak-anak? Ini penjelasannya.

Baca Juga: Bolehkah Kita Membersihkan Lidah Pakai Sikat Gigi? #AkuBacaAkuTahu