Mau Berwisata Safari ala Film Lion King? Yuk, Kunjungi 3 Tempat Ini!

By Cirana Merisa, Selasa, 23 Juli 2019 | 19:45 WIB
Film The Lion King (Youtube/Walt Disney Studios)

3. Pulau Sumba, Nusa Tenggara Timur

Siapapun yang menginjakkan kaki di Sumba akan terpesona akan bentangan alamnya yang unik, terasa tidak seperti di Indonesia.

Sumba punya banyak sabana dengan kontur alam beragam, dari sabana bukit sampai padang sabana.

Baca Juga: Sering Terbangun karena Lapar? Makanlah Camilan Ini Sebelum Tidur

Untuk mendapatkan pemandangan Sumba yang menyerupai Afrika, waktu terbaik untuk berkunjung adalah saat musim kemarau dari Mei sampai Juli.

Saat itu, bukit sabana dan pohon-pohon di Sumba berubah warna menjadi kuning dan siap meranggas sehingga membuat Sumba tampak sangat memesona.

Namun, tak seperti Baluran atau Bali Barat yang termasuk sebagai Taman Nasional, di Sumba kita akan sulit menemukan satwa liar.

Baca Juga: Kita Jarang Merasa Haus saat Berada di Tempat Bersuhu Dingin, Mengapa?

(Penulis: Silvita Agmasari)

#GridNetworkJuara

Lihat video ini juga, yuk!