Bobo.id – Teman-teman, orang tua kita sering mengingatkan untuk selalu memperhatikan keselamatan berkendara.
Dimulai dengan menggunakan helm saat bermain sepeda. Eits, jangan dianggap remeh, teman-teman.
Memakai helm saat bersepeda itu juga penting untuk melindungi kita dari cedera.
Baca Juga: Yuk, Lakukan 3 Hal Ini Agar Tidak Tertular Penyakit Setelah Naik Kendaraan Umum!
Jadi, tidak hanya ketika berkendara dengan sepeda motor saja kita harus memakai helm.
Nah, sebenarnya sejak kapan helm sudah digunakan sebagai pelindung kepala? Cari tahu sejarahnya, yuk!
Baca Juga: Bukan Putih, Kenapa Lampu Kendaraan Berwarna Kuning, ya? #AkuBacaAkuTahu