Hati-Hati, Jangan Lakukan 2 Hal Ini Jika Telinga Kemasukan Air!

By Sarah Nafisah, Selasa, 3 September 2019 | 16:00 WIB
ilustrasi telinga. (angelacolac/iStockphoto)

Bobo.id - Apakah teman-teman suka pergi berenang saat akhir pekan tiba?

Bagi yang gemar berenang, pasti pernah merasakan ketika air masuk ke dalam telinga dan menimbulkan rasa yang tidak nyaman.

Baca Juga: Pernah Bersihkan Telinga? Yuk, Cari Tahu 5 Arti Warna Kotoran Telinga!

Tidak hanya saat berenang, terkadang saat kita mandi pun hal ini bisa terjadi. Telinga rasanya seperti penuh dan pendengaran juga terganggu seperti sedang di dalam air.

Kalau sudah seperti ini, biasanya kita akan berusaha untuk mengatasinya dengan segala cara agar air keluar dari telinga.

Baca Juga: Tangan Sering Kram dan Kesemutan? Hindari 3 Kebiasaan Ini, yuk!

Sayangnya, ada beberapa hal yang sering kita lakukan ternyata tidak baik untuk telinga kita. Apa saja, ya?

Yuk, cari tahu! 

Baca Juga: Pola Awan Planet Venus Berpengaruh pada Cuacanya, Kenapa Begitu, ya?