Bobo.id - Keramas atau mencuci rambut adalah hal yang harus kita lakukan secara rutin.
Hal ini dilakukan untuk membersihkan rambut dan kulit kepala kita yang mungkin kotor terkena debu.
Apalagi jika teman-teman punya masalah pada rambut, seperti rambut terlalu berminyak atau berketombe.
Baca Juga: Setelah Berolahraga, Bolehkah Kita Mandi saat Tubuh Masih Berkeringat?
Kalau teman-teman pernah melihat ada serpihan putih di rambut atau di baju, itulah ketombe.
Ketombe berasal dari sel-sel kulit mati yang mengelupas. Ini menjadi salah satu masalah pada rambut yang bisa membuat rasa percaya diri kita menurun.
Nah, untuk mengatasi ketombe di kepala, kita bisa melakukan tiga cara alami ini. Apa saja, ya?
Baca Juga: Tak Boleh Mandi saat Masih Berkeringat, Ini Tips yang Bisa Dilakukan