Ini 5 Makanan Khas Betawi yang Sudah Jarang Ditemui, Pernah Coba?

By Avisena Ashari, Selasa, 22 Oktober 2019 | 17:00 WIB
Makanan khas Betawi kue dongkal (Yuriandrian85/Wikimedia Commons)

Pecak

Makanan khas Betawi pecak lele (Kompas.com/Anggita Muslimah)

Pecak ini adalah olahan ikan air tawar seperti lele, yang dimasak dengan bumbu pecak.

Bumbu pecak ini terbuat dari berbagai rempah seperti bawang putih, bawang merah, ketumbar, jahe, kencur, terasi, kemiri, dan cabai.

Kebanyakan ikan untuk hidangan ini digoreng kemudian ditumis dengan bumbu pecak. Ada juga yang diolah dengan ikan yang dibakar, tapi lebih jarang ditemukan penjualnya.

Kue Sagon

Apa kamu pernah mencoba kue khas Betawi yang satu ini?

Kue sagon adalah kue yang terbuat dari tepung beras dan kelapa, teman-teman.

Biasanya, kue sagon banyak dijumpai saat hari raya.

Baca Juga: Suka Minuman Rasa Taro? Di Hawaii, Ada Makanan Khas dari Tumbuhan Taro!