3. Spons
Spons biasanya digunakan untuk mencuci piring. Ada juga spons yang digunakan untuk mandi.
Ternyata, spons juga memiliki batas waktu penggunaan, lo.
Jika terus dipakai, tidak hanya bakteri yang akan bersarang dan berkembang biak, sel kulit mati pada spons mandi juga akan menumpuk.
Maka itu, sebaiknya spons ini diganti setiap tiga hingga empat minggu.
Baca Juga: Waspada Petir di Musim Hujan, Jangan Lakukan Ini Saat Ada Petir, ya!
4. Handuk
Sama halnya seperti spons, handuk juga perlu diganti supaya terbebas dari bakteri.
Kita disarankan mengganti handuk kita setiap tiga tahun sekali.
(Penulis: Felixia Amanda)
Baca Juga: Olahraga Penting untuk Tubuh, tapi Hentikan kalau Mengalami Hal Ini, ya!
Tonton video ini, yuk!