Banyak yang Mengeluh Ketika Tikus Muncul di Rumah, Padahal Ternyata Kita Sendiri yang Mendatangkan Tikus Tanpa Disadari

By Iveta Rahmalia, Minggu, 26 Januari 2020 | 19:25 WIB
Ilustrasi tikus (MaxPixel's contributors)

Bobo.id - Apakah teman-teman pernah melihat tikus tiba-tiba berlari di rumah? Tikus memang menjadi salah satu hama, yang tentunya bisa merugikan.

Tikus bisa mengacak-acak makanan atau menggigit kabel hingga alat elektronik rusak.

Bahkan bukan cuma itu, tikus juga bisa menyebarkan berbagai kuman, bakteri, dan penyakit.

Tikus suka berada di tempat kotor, sehingga ia menyebarkan kotoran-kotoran itu di tempat yang ia lalui.

Kenapa bisa ada tikus muncul di rumah? Ternyata, ada banyak penyebabnya.

Penyebab-penyebab ini kadang-kadang tidak kita sadari. Apa saja? Yuk, cari tahu!

Baca Juga: Bikin Haru, Kisah Hangat Persahabatan Gajah Buta dengan Musisi Ini Unik dan Inspiratif