Sebenarnya, tikus tidak butuh banyak air. Namun mereka akan tetap memerlukannya kalau memakan sesuatu yang kering.
Tikus sering memanfaatkan pipa air dan kepala keran yang bocor hingga mangkuk minuman hewan peliharaan untuk mendapatkan sumber air di rumah.
Tempat Berlindung
Tikus suka berada di tempat yang gelap. Dan biasanya, di tempat yang susah dijangkau manusia
Atap atau loteng yang biasanya jadi tempat yang ideal buat mereka bersarang. Selain loteng, tempat ideal lainnya adalah dapur.
Kalau di dapur, biasanya mereka bersarang di dekat kulkas, lemari makan, atau tempat menyimpan tabung gas.
Nah, tempat-tempat ini kadang suka lupa dibersihkan.
Ingat, ya, tikus suka tempat yang kotor. Jadi, sebisa mungkin selalu bersihkan rumah dan perabotanmu.
Baca Juga: Miris! Karena Krisis Ekonomi Binatang Ini pun Kena Imbas, Tubuhnya Kurus Kering