Terus Belajar dan Mengerjakan Tugas, Apakah Otak Bisa Lelah seperti Tubuh?

By Iveta Rahmalia, Selasa, 24 Maret 2020 | 19:30 WIB
Ilustrasi belajar (Ode/Majalah Bobo, copyright Majalah Bobo)

Meskipun glukosa adalah sumber energi utama untuk otak, kita tidak bisa dengan cepat menggantikan glukosa untuk otak hanya dengan mengonsumsi makanan atau minuman yang mengandung glukosa.

Namun hal yang lebih penting dilakukan agar otak tidak mengalami kelelahan adalah dengan mengetahui batas maksimal fungsi otak.

Misalnya ketika akan menghadapi masa-masa ulangan atau ujian, ada baiknya kita mencicil belajar atau mempelajari materi secara sedikit-sedikit.

Hal ini akan lebih meringankan dibandingkan mempelajari berbagai materi yang sangat banyak dalam waktu satu malam sebelum hari ujian tiba.

Dengan cara ini, otak tidak terlalu banyak dan berat dalam memproses informasi yang diterima ketika belajar.

Baca Juga: Belajar Jadi Pendengar yang Baik dengan Rajin Mendengarkan Dongeng #MendongenguntukCerdas

(Penulis: Tyas Wening)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Lihat juga video ini, yuk!