Kurang Cairan Bisa Bikin Dehidrasi, Ini Tips Agar Tidak Dehidrasi Selama Berpuasa

By Iveta Rahmalia, Rabu, 29 April 2020 | 18:15 WIB
Tips agar tidak dehidrasi selama puasa. (Picpick)

5. Konsumsi Buah dan Sayur yang Beragam

Selain dari air mineral, cairan juga bisa didapat dari makanan. Pilihlah makanan yang mengandung cukup air sehingga bisa kenyang sekaligus kebutuhan cairan. Misalnya buah dan sayuran.

6. Utamakan Air Mineral

Utamakan minum air mineral atau air putih, ya! Hidari terlalu banyak minum minuman manis atau berkafein saat sahur.

Minuman-minuam itu bisa membuat kita jadi cepat haus.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan Majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids, dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id