Dari Keturunan Hingga Kebiasaan, Ini Alasan Ada Orang yang Suka Pilih-Pilih Makanan

By Anindya Miriati, Kamis, 30 Juli 2020 | 16:30 WIB
Mengonsumsi makanan hewani, seperti daging, ikan, dan telur mampu cegah gizi buruk pada anak. (Creative Commons)

Misal kalau kita menyukai kentang goreng, kita perhatikan dulu apa yang membuat kita suka kentang goreng.

Apakah kegaringannya? Asinnya? Atau keras di luar dan lembut di dalam?

Berikutnya baru kita coba cari makanan lain yang kita jarang makan namun punya rasa, tekstur, atau bentuk yang serupa.

Sebagian besar rasa makanan memang harus dibiasakan supaya terasa enak, kok!

Jadi kita yang pilih-pilih makanan harus sadar mengenai kualitas makanan yang kita makan supaya tidak sekadar membenci satu makanan tanpa alasan.

Kalau teman-teman termasuk sering pilih-pilih makanan tidak?

Baca Juga: Pernah Membaca Biografi Tokoh Penemu? Simak Perbedaan Biografi dan Autobiografi di Video Ini

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com