Batas antara Benua Asia dan Eropa memiliki sejarah dan budaya yang diartikan secara beragam oleh orang-orang, sehingga mereka hanya bisa menyepakati batas tiap benua.
Ini karena sebenarnya Asia, Eropa, dan Afrika memiliki landas kontinen yang sama.
Kalau kita lihat di atlas, sebenarnya Asia, Eropa, dan Afrika berdekatan dengan satu sama lain.
Namun ketiga benua ini terpisakan karena adanya perbedaan politik, agama, dan budaya yang sangat jelas, terutama bagi orang Eropa di masa lampau.
Walau demikian, sebenarnya tiap negara yang termasuk Benua Asia juga jauh berbeda antara satu sama lainnya, tapi tidak dipisahkan seperti Eropa dan Afrika.
Hmm, membingungkan, ya!
Baca Juga: Manfaat Membaca Buku Perjalanan Hidup Seseorang, Bisa Jadi Motivasi untuk Diri Sendiri!