Ini Asal Kata Asia dan Negara yang Termasuk Benua Asia, Salah Satunya Arab Saudi!

By Anindya Miriati, Rabu, 5 Agustus 2020 | 12:00 WIB
Peta (pixabay/Free-Photos)

Asia Selatan terdiri dari negara India, Sri Lanka, Nepal, Bhutan, Pakistan, dan Kepulauan Maladewa.

Yang mengagetkan, Rusia termasuk Benua Asia Utara dan merupakan satu-satunya negara di wilayah Asia Utara karena ukuran negaranya yang luar biasa luas!

Yang lebih mengagetkan lagi, wilayah yang biasa kita sebut sebagai Timur Tengah juga merupakan bagian dari Benua Asia Barat!

Asia Barat terdiri dari Arab Saudi, Uni Emirat Arab, Suriah, Georgia, Turki, Siprus, Armenia, Azerbaijan, Irak, Iran, Afghanistan, Kuwait, Oman, Katar, Bahrain, Yaman, Yordania, Palestina, Israel, dan Lebanon.

Itu dia negara-negara yang termasuk Benua Asia. Teman-teman paling suka negara apa?

Baca Juga: Bagaimana Contoh Sikap yang Baik Saat Diminta Membantu Ibu Namun Kita Sudah Ada Janji Lain?

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com