Ini Cara Alat Musik Bisa Menghasilkan Nada, Pernah Tahu?

By Anindya Miriati, Senin, 17 Agustus 2020 | 10:00 WIB
Ilustrasi pemain alat musik akordeon (hirokichi from Pixabay )

Sistem pengelompokkan ini dapat menjadi referensi bagaimana tiap alat musik menghasilkan suara.

Hornbostel-Sachs mengusulkan empat kategori untuk semua alat musik, yakni:

Idiofon, alat musik yang seluruh bagiannya bergetar dan biasanya dimainkan dengan cara dipukul, seperti bells.

Membranofon, di mana ada bahan yang diregangkan tipis untuk digetarkan, seperti rebana.

Chordofon, alat musik yang menghasilkan suara dengan senar yang bergetar, seperti biola, gitar, atau piano.

Aerofon, alat musik yang menghasilka suara dari udara yang bergetar, seperti seruling atau terompet.

Baca Juga: Jangan Abaikan Bekas Kemerahan Setelah Memakai Kaus Kaki, Bisa Jadi Pertanda Masalah Kesehatan!