Gunung Merapi Memiliki Tipe Letusan Efusif dan Eksplosif, Ini Perbedaan Keduanya

By Iveta Rahmalia, Jumat, 18 September 2020 | 07:10 WIB
Gunung Merapi memiliki tipe letusan efusif dan eksplosif. (Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral)

Letusan Efusif

 

Ini merupakan erupsi yang terjadi karena letak dapur magma yang dangkal, volume gas yang kecil, dan juga magma yang bersifat basa.

Erupsi efusif ini dicirikan oleh pengeluaran lava menuju ke permukaan Bumi yang terkadang disertai dengan terjadinya letusan eksplosif yang kecil.

Ciri- ciri: 

- Erupsi tidak terjadi ledakan atau ledakan hanya terjadi sesekali saja

- Berupa lelehan magma

- Terjadi karena adanya magma yang mengandung S1O2 dengan kadar yang rendah

- Gas yang terdapat pada magma hanyalah sedikit

- Letak dapur magma yang dangkal

- Adanya magma yang bersifat basa

Itulah dua tipe letusan Gunung Merapi. Teman-teman sudah bisa membedakannya?

Baca Juga: Tanda-Tanda Alami Gunung Api Akan Meletus, Mulai dari Perubahan Suhu Udara hingga Gerak-gerik Hewan

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com