Bibir Kering Bisa Jadi Pertanda Gangguan Kesehatan atau Penyakit Tertentu, Mulai Sekarang Jangan Disepelekan, ya!

By Iveta Rahmalia, Jumat, 9 Oktober 2020 | 13:00 WIB
Ilustrasi bibir kering dan pecah-pecah (pixabay/Anemone123)

Ciri-cirinya, selain bibir yang kering, antara lain warna bibir menjadi pink gelap atau kemerahan, teksturnya menggumpal, muncul bisul, dan ada warna cenderung putih di bibir kita.

Cheilitis biasanya terjadi karena adanya infeksi dan ternyata inflamasi pada bibir kita. Bisa juga terjadi karena adanya masalah pada gigi ataupun produksi air liur yang berlebihan.

Cheilitis memang susah banget dilihat, karena secara umum ciri-cirinya mirip seperti bibir kering biasa. Jadi kalau memang bibir kering kita parah banget, kita bisa cek ke dokter, ya!

(Penulis: Marcella Oktania)

 Baca Juga: Gampang Banget Dilakukan, Begini Tips Mengatasi Bibir Kering saat Puasa

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa, dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Caranya melalui: www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com