Bobo.id - Apakah teman-teman tahu bahasa isyarat? Bahasa isyarat adalah komunikasi yang menggunakan bahasa tubuh dan gerak bibir.
Bahasa isyarat tidak menggunakan suara untuk berkomunikasi.
Biasanya, yang menggunakan bahasa isyarat untuk berkomunikasi sehari-hari adalah teman tuli.
Kalau kita biasa berbicara dengan menggunakan suara. Maka, teman tuli akan berbicara dengan membuat gerakan-gerakan.
Gerakan ini disebut bahasa isyarat.
Baca Juga: Mengenakan Kaus Kaki Basah Saat Tidur Bisa Meredakan Penyakit Ini, Pernah Coba?
Penulis | : | Bobo.id |
Editor | : | Iveta Rahmalia |
KOMENTAR