Pakai 4 Cara Ini untuk Hilangkan Bau Bawang Putih di Tangan, Termasuk Pakai Cairan Pencuci Mulut

By Tyas Wening, Jumat, 20 November 2020 | 15:00 WIB
Bawang putih (MaxPixel's contributors)

3. Cairan Pencuci Mulut

Setelah menyikat gigi, biasanya kita akan menggunakan cairan pencuci mulut atau mouthwash agar mulut lebih terasa segar.

Nah, selain pasta gigi, ternyata cairan pencuci mulut juga bisa digunakan untuk membantu menghilangkan aroma bawang putih di telapak tangan.

Oleskan cairan pencuci mulut ke telapat kangan, lalu gosokkan secara merata di kedua telapak tangan, kemudian cuci bersih telapak tangan dengan air.

Baca Juga: Meski Enak, Minum Es Teh Manis Ternyata Bisa Datangkan 5 Bahaya untuk Tubuh, Masih Sering Minum?

4. Jus Lemon

Jus lemon juga bisa digunakan untuk untuk menghilangkan aroma bawang putih yang menempel di telapak tangan.

Sama seperti menggunakan cairan pencuci mulut, cukup tuangkan cairan pencuci mulut ke telapak tangan, lalu gosokkan secara merata, kemudian bilas sampai bersih.

Sifat jus lemon yang asam akan membantu mengurangi aroma bawang putih di tangan.

Tonton video ini juga, yuk!

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan Majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com