Penyebab dan Dampak Polusi Udara serta Cara Mencegah Polusi Udara

By Avisena Ashari, Rabu, 27 Januari 2021 | 09:07 WIB
Penyebab dan Dampak Polusi Udara serta Cara Mencegah Polusi Udara (Designed by upklyak / Freepik)

Ilustrasi naik kendaraan umum (Photo by Ketut Subiyanto from Pexels)

Baca Juga: Berbahaya Bagi Lingkungan, Apa Dampak Hujan Asam pada Manusia, ya?

Cara Mencegah Polusi Udara

Ada beberapa cara yang bisa kita lakukan untuk mencegah polusi udara semakin bertambah, antara lain:

1. Menanam pohon dan rumput yang bisa membantu membersihkan udara. Keberadaan tumbuhan juga penting untuk memberikan oksigen di udara.

2. Mengurangi menggunakan kendaraan pribadi dan lebih sering menggunakan angkutan umum. Jika pergi dalam jarak dekat, kita bisa berjalan kaki atau bersepeda.

3. Tidak membakar sampah di rumah.

4. Hemat energi di rumah dengan mematikan lampu serta alat elektronik yang tidak terpakai.

5. Menggunakan sumber energi alternatif yang lebih bersih, seperti sumber energi matahari, angin, air, dan panas bumi.

Baca Juga: Ini Aktivitas Manusia yang Berpotensi Mengurangi Pemanasan Global, Sudah Melakukannya?

Sumber:

1. Modul Belajar Literasi dan Numerasi Jenjang SD, Modul Belajar Siswa Kelas 4 Tema 5: Alat Transportasi Subtema 4: Perkembangan Alat Transportasi

2. Muatan Lokal Pendidikan Lingkungan Hidup - SD Kelas 4, Kapubaten Lembata, NTT

----- 

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com