Cara Menghitung Volume Kerucut
Berikutnya kita cari tahu cara menghitung volume kerucut.
V = 1/3 x π x r2 x t
r = jari-jari alas
π = 3,14 atau 22⁄7
t = tinggi
1. Volume kerucut yang memiliki luas selimut 1.914 cm2 dan jari-jari 21 cm adalah...
Jawaban:
Ls = π × r × s
1.914 = 3,14 × 21 × s
29 = s
Baca Juga: Contoh Jaring-Jaring Miniatur Kendaraan
Maka didapatkan bahwa garis apotemanya adalah 29 cm. Untuk menentukan volumenya kita harus menghitung terlebih dahulu tinggi dari kerucut tersebut.
t2 = s2 - r2
= 292 - 212
= 841 – 441
t = 20 cm
V = (1/3) πr2t
= (1/3) × 3,14 × 212 × 20
= (1/3) × 3,14 × 441 × 20
= 9.240 cm3
Sumber contoh soal: Kompas.com
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com