Pengertian dan Contoh Ragam Tarian di Indonesia: Tari Kreasi Daerah, Tari Kreasi Modern, dan Tari Kreasi Kontemporer

By Tyas Wening, Senin, 15 Maret 2021 | 13:39 WIB
Ragam gerak tari pada tarian tradisional Indonesia (Gambar oleh Agus Purwoko dari Pixabay)

Bobo.id - Indonesia merupakan negara yang terkenal dengan berbagai kekayaan budayanya.

Salah satu budaya yang terkenal dari Indonesia adalah tarian daerah dari berbagai wilayah atau dari provinsinya.

Tarian daerah ini dapat dikreasikan dengan berbagai gerakan, sesuai dengan perkembangan yang terjadi.

Misalnya saja kreasi atau perubahan dari gerakan yang dilakukan.

Baca Juga: Ciri-Ciri Gerak Tari Bali, Materi Kelas 4 Tema 8 Subtema 2

Nah, perubahan atau penambahan pada tarian daerah ini disebut sebagai kreasi tarian, yang dibagi menjadi tiga.

Kreasi tarian dapat dibagi menjadi tari kreasi daerah, tari kreasi modern, dan tari kreasi kontemporer.

Simak pengertian dan contoh dari masing-masing ragam tarian di Indonesia, yuk!