4 Bahan Ini Bisa Bantu Kurangi Bau Tidak Sedap Tempat Sampah, Salah Satunya Soda Kue

By Avisena Ashari, Sabtu, 27 Maret 2021 | 19:30 WIB
Ilustrasi tempat sampah (photo created by freepik )

 

Ilustrasi soda kue (MaxPixel's contributors)

Baca Juga: Bikin Bau Badan Hingga Darah Tinggi, Inilah 5 Dampaknya Jika Jarang Makan Sayur dan Buah

Soda Kue

Soda kue bisa membantu menyerap bau tidak sedap pada tempat sampah, teman-teman.

Jika tempat sampah di rumah terbuat dari plastik, kita bisa membubuhkan sedikit soda kue pada bagian dasar tempat sampah sebelum memasukkan plastik tempat sampah.

Sedangkan, jika tempat sampah di rumah terbuat dari bahan logam, kita bisa meletakkan soda kue dalam filter kopi kemudian diikat dan diletakkan di dasar tempat sampah.

Cara Mencegah Tempat Sampah Berbau Tidak Sedap

Selain menggunakan bahan-bahan di atas, kita juga bisa mencegah tempat sampah berbau tidak sedap, teman-teman.

Caranya dengan memisahkan sampah yang dibuang menjadi beberapa tempat sampah.

Kita bisa memisahkan sampah sisa dapur seperti kulit bahan makanan, bahan yang membusuk, dan sisa masakan yang bisa menyebabkan bau.

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/

dan teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com