Baca Juga: Penjelasan Lengkap Gerak Dominan Senam Ketangkasan, Materi PJOK Kelas 5 SD
Beberapa manfaat hidup rukun antara lain:
- Memperkuat persatuan dan kesatuan
- Menciptakan keharmonisan antar satu orang dengan orang lainnya
- Menciptakan perdamaian dan kehidupan yang tenang
- Menciptakan komunikasi yang baik antara satu orang dengan orang lain
- Mencegah terjadinya konflik dan perselisihan
- Menjaga lingkungan yang aman dan tentram
- Mempererat persaudaraan antar masyarakat
Contoh Perilaku Hidup Rukun
Perilaku hidup rukun perlu kita lakukan di mana saja, mulai dari rukun dengan keluarga di rumah, rukun dengan teman dan guru di sekolah, hingga rukun dengan tetangga di lingkungan masyarakat.