Manfaat Hidup Rukun dan Wujud Perilaku Hidup Rukun, Materi Kelas 5 Tema 9

By Avisena Ashari, Rabu, 31 Maret 2021 | 12:00 WIB
Manfaat Hidup Rukun dan Wujud Perilaku Hidup Rukun, Materi Kelas 5 Tema 9 (photo created by pch.vector/freepik.com)

Ilustrasi kerukunan dalam keluarga ( Photo by Ketut Subiyanto from Pexels)

Baca Juga: Cari Jawaban Soal Kelas 5 Tema 8 Subtema 3: Contoh Menghargai Kegiatan Usaha Ekonomi Orang Lain

Beberapa contoh perilaku hidup rukun yaitu:

- Menjaga hubungan baik satu sama lain

- Saling menghormati dan menghargai satu sama lain

- Saling membantu bila ada yang kesusahan

- Saling mendukung satu sama lain

- Tidak memicu perselisihan dan konflik

- Menerapkan sikap toleransi terhadap perbedaan

- Saling memaafkan bila ada yang melakukan kesalahan

- Tidak membeda-bedakan satu sama lain

- Tidak saling bermusuhan satu sama lain

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/

dan teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com