BERITA POPULER: Berbagai Kebiasaan Pemicu Penyakit Diabetes Hingga Alasan Kecoak yang Menghampiri saat Diusir

By Tyas Wening, Minggu, 4 April 2021 | 10:00 WIB
BERITA POPULER: Berbagai Kebiasaan Pemicu Penyakit Diabetes Hingga Alasan Kecoak yang Menghampiri saat Diusir (Photo by Polina Tankilevitch from Pexels)

Bobo.id - Apa saja artikel yang menjadi berita populer di situs Bobo.id, ya?

Ada berita tentang berbagai kebiasaan yang memicu penyakit diabetes hingga alasan kecoak yang justru menghampiri saat diusir.

1. Sederet Kebiasaan yang Memicu Penyakit Diabetes, Salah Satunya Sering Konsumsi Gorengan

Ilustrasi cek gula darah pasien diabetes (Photo by PhotoMIX Company from Pexels)

Diabetes adalah salah satu penyakit yang bisa menyerang berbagai umur, baik anak-anak maupun dewasa.

Diabetes terjadi saat kadar gula di dalam tubuh tinggi, yang disebabkan karena tubuh tidak mampu memproses glukosa dengan baik.

Penyakit diabetes cukup ditakutkan banyak orang teman-teman, jika sudah terkena penyakit ini maka tidak bisa disembuhkan secara total.

Selain itu, ada beberapa efek buruk jika suka terkena diabetes, seperti luka yang tak kunjung sembuh atau komplikasi penyakit.

Ada beberapa pemicu yang menyebabkan seseorang terkena diabetes. Apa saja kebiasaan itu, ya? Baca selengkapnya di sini, yuk!

Baca Juga: Penderita Diabetes Tetap Bisa Ngemil, Ini 5 Jenis Makanan yang Aman untuk Dijadikan Camilan