BMKG Perkirakan Es di Puncak Jaya Akan Habis Tahun 2025 Mendatang, Apa Sebabnya?

By Avisena Ashari, Minggu, 4 April 2021 | 19:45 WIB
Puncak Jaya tahun 1972 masih memiliki lapisan salju yang tebal (Unknown author at U.S. Geological Survey, U.S.Department of the Interior, Public domain, via Wikimedia Commons)

Cara Mengurangi Dampak Perubahan Iklim

Kita bisa membantu mengurangi dampak perubahan iklim dengan melakukan beberapa hal, teman-teman.

Yang pertama, kita bisa mengurangi penggunaan kendaraan pribadi dan lebih banyak menggunakan kendaraan umum.

Jika dalam jarak dekat, kita bisa berjalan kaki atau menggunakan sepeda yang tidak menghasilkan gas rumah kaca.

Kemudian, kita bisa menghemat energi di rumah, misalnya tidak boros listrik dan mematikan peralatan elektronik yang tidak digunakan.

Baca Juga: Perubahan Iklim Semakin Parah, Coba Lakukan 5 Hal Sederhana Ini, yuk!

(Penulis: Nicholas Ryan Aditya, Avisena Ashari)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id/

dan teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com