Bosan Makan Makanan Bersantan? Ini 4 Resep Lauk Praktis untuk Makan Malam Nanti, Ada Dadar Telur Bebek Jamur Hingga Daging Suwir Wijen

By Sarah Nafisah, Jumat, 14 Mei 2021 | 15:00 WIB
4 resep lauk praktis untuk yang bosan makan makanan bersantan. (Sajian Sedap)

4. Resep Daging Suwir Wijen

Daging Suwir Wijen (Sajian Sedap)

Bahan:300 gram daging gandik, rebus, suwir3 siung bawang putih, dicincang kasar4 siung bawang merah, dicincang kasar3 sendok teh kecap manis1 sendok makan kecap asin1/2 sendok teh garam1/2 sendok teh merica bubuk1/2 sendok teh gula pasir200 ml air3 batang daun bawang, dipotong 1 cm2 sendok teh wijen sangrai1/2 sendok teh minyak wijen1 sendok makan minyak untuk menumis

Baca Juga: 4 Resep Cake Kukus untuk Camilan saat Lebaran, Ada Cake Kukus Putih Telur dan Cake Kukus Gula Merah Kopi

Cara Membuat:

1. Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum. Masukkan daging sapi. Aduk sampai berubah warna.

2. Masukkan kecap manis, kecap asin, garam, merica bubuk, dan gula pasir. Aduk rata.

3. Tuang air sedikit-sedikit. Masak sampai meresap. Tambahkan daun bawang, wijen sangrai, dan minyak wijen. Aduk rata.

(Penulis: Resep 1 | Resep 2 | Resep 3 | Resep 4)

-----

Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id

Atau teman-teman bisa baca versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di ebooks.gramedia.com