Karena tujuan dari karya seni rupa murni adalah untuk memenuhi unsur keindaha, maka biasanya hasil karya seninya lebih banyak digunakan sebagai pajangan.
Beberapa contoh karya seni rupa murni misalnya seperti patung dan lukisan.
Seni rupa terapan adalah jenis karya seni rupa daerah yang cukup berbeda dengan seni rupa murni.
Kalau seni rupa murni dibuat dengan tujuan untuk memenuhi unsur keindahan, maka berbeda dengan karya seni rupa terapan.
Baca Juga: Ciri-Ciri dan Cara Menentukan Gagasan Pokok dalam Sebuah Paragraf
Seni rupa terapan merupakan karya seni rupa yang lebih berfokus atau mengutamakan fungsi dari karya seni itu sendiri.
Meski lebih fokus pada fungsinya, karya seni rupa terapan tetap memerhatikan segi keindahannya.
Gerabah, kain batik, maupun ukiran kayu adalah beberapa contoh dari karya seni rupa terapan.
-----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.