Bobo.id - Kejadian WC (water closet) tersumbat tentu sangat mengganggu.
Selain itu, WC tersumbat juga menyebabkan bau tak sedap karena kotoran tidak bisa masuk ke dalam septic tank.
Penyebab WC tersumbat umumnya terjadi karena tisu yang dibuang ke dalam WC. Tidak hanya tisu, popok bayi, tisu basah, dan pembalut juga bisa membuat WC tersumbat.
Baca Juga: Suka Nonton YouTube? Simak Tips Memilih Konten yang Tepat dan Cara Mengunduh Videonya
Untuk menghindari WC tersumbat sebaiknya teman-teman tidak memasukkan benda-benda tadi ke dalam WC.
Buanglah sampah pada tempat yang disediakan. Lalu, bagaimana caranya untuk mengatasi WC tersumbat sebelum memanggil penyedot WC datang?
Berikut, beberapa cara yang bisa dilakukan teman-teman untuk mengatasi WC tersumbat.
Baca Juga: Perbedaan Bilangan, Angka, dan Nomor dan Contohnya Masing-Masing