WC di Rumah Tersumbat? Tak Perlu Panik, Coba Atasi dengan 5 Cara Mudah Ini

By Thea Arnaiz, Kamis, 24 Juni 2021 | 17:45 WIB
WC yang tersumbat sangat menggangu kenyamanan. (pxhere)

6. Menggunakan Plastic Wrap

Teman-teman juga bisa menggunakan plastic wrap untuk kloset duduk yang tersumbat. Pastikan air dalam WC tidak penuh atau meluber.

Tutup lubang WC dengan plastic wrap dan pastikan plastiknya menempel kuat. Lalu, siram hingga plastic terlihat mengembang.

Jika sudah mengembang, tekan plastik ke arah bawah. Lakukan berulang kembali sampai WC kembali normal.

Baca Juga: Banyak yang Tidak Sadar, 4 Benda di Dapur Ini Lebih Kotor dari Dudukan Toilet! Bersihkan Secara Rutin

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.