Penyerbukan ini menimbulkan keturunan yang bervariasi, karena terjadi perpaduan sifat dari dua tumbuhan induknya.
Misalnya persilangan antara bunga merah dengan bunga putih dapat menghasilkan bunga merah, merah muda, dan putih.
Semua tumbuhan bisa melakukan penyerbukan ini dengan bantuan manusia.
4. Penyerbukan Bastar (Hybridogamy)
Penyerbukan hybridogamy bisa terjadi pada suatu bunga yang serbuk sarinya berasal dari bunga lain yang berada pada tumbuhan lain yang berbeda jenis.
Contohnya serbuk sari jambu batu berdaging merah menyerbuki putik dari jambu batu berdaging putih.
Nah, itulah macam-macam penyerbukan pada tumbuhan, kamu sudah pernah menemukan tumbuhan yang mana?
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.