Vitamin C, vitamin B, dan zat besi adalah kandungan nutrisi yang dibutuhkan ketika mengalami sariawan.
4. Madu
Madu juga bisa digunakan sebagai obat alami untuk mengatasi sariawan.
Sama seperti chamomile, madu juga memiliki senyawa antiradang dan antiseptik yang dapat membantu meredakan sariawan.
Baca Juga: Mudah dan Bikin Sariawan Cepat Hilang, Ini 10 Cara Atasi Sariawan
Caranya, kamu bisa mengoleskan madu pada mulut sebanyak 3 sampai 4 kali sehari.
Rutin melakukannya dapat mempercepat penyembuhan.
Nah, itulah keempat obat alami yang bisa kamu gunakan untuk sembuhkan sariawan.
----
Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.