Pengertian, Proses Tumbuh, dan Karakteristik dari Lembaga Sosial

By Grace Eirin, Senin, 23 Agustus 2021 | 16:15 WIB
Lembaga peradilan merupakan salah satu contoh lembaga sosial. (Photo by Sora Shimazaki from Pexels)

Lembaga sosial tidak mudah berubah atau berganti, dan dibuktikan dari banyaknya pranata sosial yang diwariskan dari generasi ke generasi. 

Contoh: dalam lembaga keluarga, mudik atau tradisi pulang kampung dilakukan dari dulu hingga sekarang. 

4. Memiliki Alat Perlengkapan

Alar perlengkapan pada lembaga sosial berperan sebagai sarana prasarana yang dapat membantu mewujudkan tujuan lembaga sosial tersebut. 

Contoh: lembaga ekonomi membutuhkan alat untuk menjalankan kegiatan ekonomi dan produksinya. 

Baca Juga: Apa Itu Ekspor dan Impor? Penjelasan Lengkap Kegiatan Ekspor dan Impor Beserta Manfaatnya

5. Memiliki Ideologi

Ideologi merupakan dasar pemikiran dari suatu lembaga sosial yang didukung dan dimiliki oleh semua anggota lembaga. 

6. Memiliki Kekebalan 

Maksud dari lembaga sosial memiliki kekebalan yaitu lembaga sosial terbentuk dalam waktu lama dan bertahan lama. 

Itulah pengertian, proses bertumbuhnya, dan karakteristik dari lembaga sosial, teman-teman. 

----

Ayo, kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.