Contoh-Contoh Tumbuhan Higrofit, Tumbuhan yang Bisa Bertahan di Lingkungan lembap

By Iveta Rahmalia, Selasa, 31 Agustus 2021 | 08:37 WIB
Ada banyak contoh tumbuhan higrofit di sekitar kita. Salah satunya adalah lumut. (Pixabay)

3. Lumut

Contoh tumbuhan higrofit selanjutnya adalah lumut. 

Lumut juga akan tumbuh subur di tempat lembap. Sebab, lumut memiliki struktur mirip akar yang disebut rizoid.

Rozoid ini berfungsi melekatkan tubuhnya ke lingkungan tempat lumut berada, lalu menyerap air dan nutrisi-nutrisi yang terkandung di lingkungannya.

Cara Adaptasi Tumbuhan Lainnya

Selain higrofit, ada juga cara-cara adaptasi tumbuhan lainnya, berikut di antaranya:  

Baca Juga: Bentuk-Bentuk Adaptasi Tingkah Laku yang Terjadi pada Hewan

Xerofit

Ini adalah tumbuhan yang beradaptasi terhadap lingkungan hidupnya yang panas dan kering. Tumbuhan ini sangat tahan dengan udara yang kering dan kurang air.

Ciri-ciri tumbuhan xerofit adalah:

Beberapa contoh tumbuhan xerofit adalah kaktus, kurma, lidah buaya, adenium, sansiviera, adenium, dan buah naga.